Breadcrumb adalah bantuan navigasi yang digunakan dalam user interface.Hal ini memberikan kemudahan kepada pengguna untuk melacak dan mengetahui di dokumen mana dia berada.Navigasi Breadcrumb ini Berada tepat di atas postingan kita dengan Urutanya seperti berikut
Home »Nama Label» Post.
Cara Membuat Navigasi Breadcrumb di Blogspot ini syaratnya adalah anda harus memberi Label di setiap potingan sobat.mudah bukan syaratnya.Breadcrumb juga bisa di katakan menambah kekuatan seo kita.jadi sangatlah sayang untuk di lewatkan.Sekarang Anda tahu apa yang di maksud breadcrumb mari kita masuk ke rincian
Membuat Navigasi Breadcrumb Di Blogspot
1. Masuk ke Template > Edit HTML dan centang kotak Widget.
2. Cari Kode
<b:include data='top' name='status-message'/>
Jika udah ketemu copy paste kode di bawah ini tepat di atasnya
<b:include data='posts' name='breadcrumb'/>
3. Lanjut Cari Kode berikut
<b:includable id='main' var='top'>
Jika sobat menemukan dua kode script yang sama maka pilh yang no dua dan paste kode berikut tepat di atasnya
<b:includable id='breadcrumb' var='posts'>
<b:if != cond='data:blog.homepageUrl data:blog.url'>
<b:if cond='data:blog.pageType == "static_page"'>
<div class='breadcrumbs'> <span> <a expr:href='data:blog.homepageUrl' rel='tag'> Home </ a> </ span> »<span> <Data: blog.pageName / > </ span> </ div>
<b:else/>
<b:if cond='data:blog.pageType == "item"'>
<- Breadcrumb untuk halaman posting ->
<b:loop values='data:posts' var='post'>
<b:if cond='data:post.labels'>
<div class='breadcrumbs' xmlns:v="http://rdf.data-vocabulary.org/#">
<span typeof="v:Breadcrumb"> <a expr:href='data:blog.homepageUrl' rel="v:url" property="v:title"> Home </ a> </ span>
<b:loop values='data:post.labels' var='label'>
<b:if cond='data:label.isLast == "true"'>
»<span Typeof="v:Breadcrumb"> <a expr:href='data:label.url' rel="v:url" property="v:title"> <data:label.name/> </ a > </ span>
</ B: if>
</ B: loop>
»<span> <data:post.title/> </ Span>
</ Div>
<b:else/>
<div class='breadcrumbs'> <span> <a expr:href='data:blog.homepageUrl' rel='tag'> Home </ a> </ span> »<span> berlabel </ span>» < span> <data:post.title/> </ span> </ div>
</ B: if>
</ B: loop>
<b:else/>
<b:if cond='data:blog.pageType == "archive"'>
<-! Breadcrumb untuk halaman arsip label dan halaman pencarian .. ->
<div class='breadcrumbs'>
<span> <a expr:href='data:blog.homepageUrl'> Home </ a> </ span> »<span> Arsip untuk <data:blog.pageName/> </ span>
</ Div>
<b:else/>
<b:if cond='data:blog.pageType == "index"'>
<div class='breadcrumbs'>
<b:if cond='data:blog.pageName == ""'>
<span> <a expr:href='data:blog.homepageUrl'> Home </ a> </ span> »<span> Semua posting </ span>
<b:else/>
<span> <a expr:href='data:blog.homepageUrl'> Home </ a> </ span> »<span> Tulisan filed under <data:blog.pageName/> </ span>
</ b: if>
</ div>
</ b: if>
</ b: if>
</ b: if>
</ b: if>
</ b: if>
</ b: includable>
4.Jika sobat ingin memodifikasi tampilan
Breadcrumb di blogspot anda Tambahkan Css Untuk Breadcrumb cari kode berikut (gunakan Ctrl+F pada keyboard anda untuk membantu pencarian):
]]></b:skin>
Letakan Kode dibawah ini tepat di atasnya
. Breadcrumbs {
padding: 5px 5px 5px 0px;
margin: 0px 0px 15px 0px;
font-size: 95%;
line-height: 1.4em;
border-bottom: 3px # e6e4e3 ganda;
}
5. Simpan Templat Dan selesai.
Semoga aja bermanfaat untuk sobat yang mungkin belum tahu
Cara Membuat Navigasi Breadcrumb Di Blogspot .Salam Blogger Persahabatan.
It is some interesting post with good keyword stuff.
BalasHapusAKu coba ya gan. hehehe, soalnya punya ane belum saya settin ggitu
BalasHapussalam sukses deh.. kunjung balik ya gan, hitung2 saling menaikkan page rank
Ini blog saya, http://aurigamaulana.blogspot.com
Semoga tambah populer blognya. Aminn
membantu ya di seo gan dengan pasang Breadcrumb , makasih info nya , di tunggu kunjungan balik nya
BalasHapusJujur breadcumg ini sangat membantu sekali untuk membuat blog kita menjadi SEO.Saya sendiri kebetulan sudah menggunakannya dan saat ini blog saya terbantu SEOnya.
BalasHapustrimakasih gan atas informasinya, penjelasan gan membantu ane yang baru belajar, alian orang awam,, nanti ane kunjungi lagi gan kalau ada info terbaru...
BalasHapusMakasih infonya mas, buat breadcrumb ga sulit ko
BalasHapusterimakasih atas infonya,,
BalasHapusinfonya sangat bermanfaat bagi pemula seperti saya,...
mantabs infonya
BalasHapusMantap gan.. jadi lebih bagus ni blog ku..
BalasHapusTerima kasih gan sdh berbagi.
BalasHapusTerima kasih gan sdh berbagi.
BalasHapusTerima kasih gan sdh berbagi.
BalasHapusaduuuuuuh pusing gan nyari codingnya.. ckkckkc.. my blog pangeran jumpank.blogspoot.com
BalasHapusblogger Gua Nih folower yah..
BalasHapusentar gua folow balik
http://blackhat-007.blogspot.com/
Google sepertinya lebih familiar dengan separator breadcrumbs seperti ini > dibanding / atau >>
BalasHapusmantab gan mator sakalangkong elmonah gemogeh pangeran semeles...
BalasHapuskunjungan balik gan tolong dibantu
makasih atas artikerlnya, karna artikel ini blog saya jadi tambah keren. memang konten yang bermanfaat.
BalasHapusditunggu ya om admin postingan barunya yg bermanfaat lainnya, jangan lupa kunjungin blogku balik donk, nie linknya http://leonhart-project.blogspot.com/ makasih ya admin.
tunggu kedatangannya.
trims om atas infonya
BalasHapuskeep posting..
BalasHapushttp://bawel123.blogspot.com/
Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.
BalasHapusTerimakaish atas tutorialnya, breadsrum sangat membatu sekali di seo
BalasHapushttp://www.bromotour.org/
terimakasih artikelnya bermanfaat sekali
BalasHapusOBAT YANG TEPAT UNTUK MENGOBATI KUTIL KELAMIN
cara pengobatan kutil kelamin yang aman
Obat Tradisional Menyembuhkan Gonore
sipilis dan cara mengobatinya
Cara Mengobati Sipilis
obat kutil kelamin yang efektif